Skip to main content

Cara Cek Nomor Peserta Ujian K2 Untuk Daftar PPPK 2019

Cara Cek Nomor Peserta Ujian K2 Untuk Daftar PPPK 2019 - Rekan-rekan semua kali ini admin akan membagikan informasi mengenai Cara Cek Nomor Peserta Ujian K2 / K-II Untuk Daftar PPPK 2019. Pada artikel ini semoga bisa membantu rekan-rekan semua yang membutuhkan panduan ini. Karena admin tujuannya ingin membantu rekan-rekan semua yang memerlukan panduan ini.

Panduan ini adalah cara untuk membantu pelamar untuk melakukan pengecekan Nomor Peserta Ujian K2 pendaftaran PPPK/P3K 2019. Pada Tahap 1 Rekrutmen di prioritaskan kepada yang sudah K2 , di bidak PPPK Guru, PPPK Kesehatan, PPPK Pertanian. PPPK Kependekan Dari Kepanjangan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja.

Info PPPK ASN Terbaru ini merupakan informasi yang sangat penting bagi rakyat indonesia. Karena telah dibuka tahap 1 , sehingga rekan-rekan semua bisa mendaftar di https://ssp3k.bkn.go.id . Info ini merupak Info terbaru yang sering admin Update.
Cara Cek Nomor Peserta Ujian K2 Untuk Daftar PPPK 2019
Cara Cek Nomor Peserta Ujian K2 Untuk Daftar PPPK 2019

Oke langsung saja admin akan membagikan cara Cek Nomor Peserta Ujian K2 untuk daftar PPPK 2019

Cara Cek Nomor Peserta Ujian K2 untuk daftar PPPK 2019 :
  1. Masukkan NIK anda (16 Digit)
  2. Masukkan Nama Anda yang sesuai di KTP
  3. Masukkan Tempat Lahir (Kabupaten / Kota) Anda (dengan Memilih di daftar pilihan , tidak diketik sendiri)
  4. Masukkan Tanggal Lair Anda (dengan Mimilih di antara pilihan, tidak diketik sendiri)
  5. Masukkan Kartu Keluarga Anda (16 Digit)
  6. Masukkan Nomor Peserta Ujian K2 (13 Digit) anda, bisa dikosongkan kalau memang lupa ( rekomendasikan disi)
  7. Masukkana Nama Instansi anda (dengan nenikih di daftar pilihan, Tidak diketik sendiri)
  8. Pilih Kelompok , Jabatan Honorer Anda : Tenaga Pendidik, Tenaga Kesehatan, dan Penyeluruh Pertanian.
  9. Masukkan Kode Captcha yang sesuai dengan tampilan.
  10. Klik Tombol Kirim

Comment Policy: Silahkan tuliskan komentar Anda yang sesuai dengan topik postingan halaman ini. Komentar yang berisi tautan tidak akan ditampilkan sebelum disetujui.
Buka Komentar
Tutup Komentar